"Well, maybe...
Mungkin aku bukan orang yang di waktu yang sama ikut terpana di depan layar kaca, merhatiin langkah Torres pas lari - apakah di lapangannya ada ranjau paku, dan merhatiin setiap gerak helai rambutnya pas dia jingkrak-jingkrak karena abis ngegolin.Mungkin aku bukan orang yang tau perbedaan signifikan antara Andre Villas-Boas dan Roberto Di Matteo, selain pas masa-masa Villas-Boas Chelsea agak-agak jatoh bangun sementara pas sama Roberto Di Matteo Chelsea mulai jalan tegap.
Mungkin aku bukan orang yang stylish. Atau seenggaknya rapi. Setiap mau ketemuan, rambutku kesibak angin yang masuk lewat celah-celah jendela bis, dan muka aku kena berjuta-juta partikel debu yang disemprotin knalpot-knalpot orang-orang kantoran, yang bahkan ngasih orang buat nyebrang aja gasudi.
Pulang sekolah, ekspresi aku udah dipenuhin sama label "Abis dapet nilai jelek", "Abis praktek fisika sampe sore", "Abis ngerjain PR di sekolah sampe lupa makan siang". Yang tinggal cuman ekspresi melas anak SMA yang kebanyakan makan PR, bukannya makanan 4 sehat 5 sempurna.
Mungkin kamu sampe afal jenis baju yang aku pake, entah itu kemeja dan kemeja lagi, atau kaos yang ditutup sama jaket aero merah sama jaket jeans yang atasnya kembang-kembang. Bawahnya mungkin pake jeans biasa sama sepatu yang biasa itu.
Mungkin aku adalah orang yang annoying, yang setiap telfonan kadang bete gajelas, ngedumel gajelas, dan ujungnya jadi ABG terlabil se-Indonesia.
Orang yang setiap kamu butuh buat ngehibur atau denger curhat kamu malah kabur ke pulau pribadi milik sendiri alias dunia mimpi.
Orang yang selalu bikin masalah tambah onar dan bikin senapan perang jadi sering ber-dhuar-dhuer.
--------------------
I may not be perfect. I've made mistakes, as a young lady, as an imperfect human, that makes me perfectly a human.
But at least, although sometimes I feel the lack of self-confidence but the more of self-underestimate, but I'm glad to spend my young time with some people, and you.
I'm happy to row a boat with you, gently down the young-time stream.
Kita ada di dalem masa muda sekarang.
Masa-masa penuh gelora, pencarian jati diri, petualangan tanpa akhir.
Masa-masa transisi, dimana apa yang kita alamin di dunia anak-anak akan perlahan-lahan say goodbye, pergi, dan cuma berupa sisa-sisa buat dikenang.
Dunia ini gasama lagi.
Setiap hari, kita yang masih kecil selalu minum susu. Dunia juga rasanya sama kayak susu, manis melulu.
Sekarang, seperti orang-orang yang mulai dewasa, kita mulai menjajal kopi. Menjajal sedikit demi sedikit kepahitan di dalam hidup.
Ketika apa yang diusahain gagal diraih, ketika jalanan hidup bercabang dan kita bingung mau kemana, ketika akhirnya kita berlabuh di satu titik,
"Kita itu siapa? Apa artinya? Mau kemana?"
When you're ready to ask about them, I hope I can be there to help you.
I hope at least I can be there helping you seeking who you are, what you're meant to be, and where you're supposed to go.
Kalo kamu Taylor Lautner di film Abduction, aku harap aku bakal bisa jadi website yang kamu kunjungi yang nuntun kamu pelan-pelan ke diri kamu yang sebenernya.
Atau kamus yang memuat arti kata kamu, jadi kamu gaperlu pergi keujung dunia, singgah di semua persinggahan, dan kesandung-sandung demi tau apa artinya kamu.
Atau angin yang berhembus ke satu arah, jadi kamu gaperlu repot mencoba semua arah untuk ngetes arah mana yang sesuai tujuan kamu.
But beside all, all I can wish is you and I will be like an Inception movie,
we create dreams, live our dreams, and make our dreams come true.
------------------
Sometime, day is dark when it's night.
But in the darkness, we can see the stars.
But in the darkness, we can see the stars.
Sometime, life is sad when it's messed up
But in the sadness, we can see the ways to be wise
For seeing stars, I need eyes.
For seeing the ways to be wise, I need you.
You are my eyes to see the entire world."
--------------------
But in the sadness, we can see the ways to be wise
For seeing stars, I need eyes.
For seeing the ways to be wise, I need you.
You are my eyes to see the entire world."
--------------------
When my world is falling apart
When there's no light to break up the dark
That's when I
I look at you
When the waves are flooding the shore
And I can't find my way home anymore
That's when I
I look at you
When I look at you
You appear just like a dream to me
Just like kaleidoscope colors that
Cover me
All I need
Every breath that I breathe
Don't you know you're beautiful?
-When I Look at You, Miley Cyrus.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar